Home > Lifestyle > Cara Merawat Wajah Berminyak
Cara Merawat Wajah Berminyak
Posted on Saturday, March 10, 2012 by Terkini Dan Terbaru

Kali ini Informasi Terkini akan memberikan Tips Merawat Wajah yang bisa anda gunakan untuk merawat wajah anda yang sedang mengalami masalah dengan Berminyaknya wajah. Cara Merawat Wajah Berminyak ini sengaja kami sajikan untuk anda semua yang membutuhkanya dan yang sedang mengalami wajah yang berminyak.
Cara Merawat Wajah yang kami sediakan ini sudah terbukti kebenarannya dan cara ini kami dapatkan dari sumber kesehatan yang telah kami telusuri dan semoga artikel ini berguna dan bermanfaat untuk anda semua yang membacanya.
Adapun cara merawat wajah berminyak dan berjerawat ini dapat kamu lakukan dengan 5 langkah tips merawat kulit wajah berminyak seperti yang akan dipaparkan berikut dibawah ini:
1. Pagi hari cukup menggunakan facial wash yang berfungsi untuk mengurangi kadar minyak pada wajah.
2. Gunakan bedak tabur untuk menyerap minyak pada wajah.
3. Gunakan pelembab lotion untuk menjaga kelembapan kulit.
4. Gunakan pembersih dan penyegar sari lemon khusus untuk kulit berminyak.
5. Peeling wajah dengan lulur wangi atau facial scrub yang berfungsi untuk membersihkan subtans lemak disaluran minyak kulit yang disebabkan oleh debu, kotoran dan sisa make-up.
Mungkin ini saja yang bisa kami berikan untuk anda dan Selamat Mencobanya.
Category Article Lifestyle
Powered by Blogger.
Search This Blog
Popular Posts
-
Kata Kata Motivasi Cinta pastinya anda semua sangat membutuhkannya dan bisa memotivasi hidup anda. Kata Kata Motivasi Tentang Cinta yang...
-
Kata - Kata Sedih Cinta adalah kata yang di keluarkan di saat merasakan sakit hati karena di tinggalkan oleh sesorang yang di cintai. Kata...
-
Kali ini kami akan memncoba membagikan kepada anda semua Bagai mana Cara Membuat Bakso dengan baik dan benar. Bahan Bakso dan Cara Membuat...
-
Penyebab Rambut Rusak harus anda hindari dan harus anda ketahui agar anda tidak mengalami kerusakan pada rambut dan kehilangan keindahan r...